Indeks Tendensi Konsumen Babel Triwulan I sebesar 98,34 - Badan Pusat Statistik Kota Pangkal Pinang

Repository Buletin Data Statistik (BUNDA's) dapat diakses di sini

Selamat Datang di Website BPS Kota Pangkal Pinang | Seluruh publikasi Badan Pusat Statistik Kota Pangkal Pinang dapat diunduh secara gratis melalui tautan ini | Untuk mendapatkan data, silahkan datang ke Pelayanan Statistik Terpadu (PST) BPS Kota Pangkalpinang, Senin-Jumat pukul 08.00-15.30 WIB, atau melalui email ke bps1971@bps.go.id dengan subyek: Permintaan Data

Saat ini Publikasi Kota Pangkalpinang Dalam Angka 2024 sudah tersedia dan dapat diakses di sini

Indeks Tendensi Konsumen Babel Triwulan I sebesar 98,34

Tanggal Rilis : 15 Mei 2017
Ukuran File : 0.26 MB

Abstraksi

A.     Kondisi Ekonomi Konsumen Triwulan I-2017

ü  Menurut persepsi konsumen, kondisi ekonomi Provinsi Kepulauan Bangka Belitung di triwulan I-2017 menurun dibandingkan triwulan sebelumnya. Indeks Tendensi Konsumen (ITK) pada triwulan ini turun 6,25 poin menjadi 98,34.

ü  Menurunnya kondisi ekonomi konsumen triwulan I-2017 didorong oleh penurunan pendapatan rumah tangga dengan nilai indeks sebesar 98,70 dan adanya pengaruh  kenaikan harga (inflasi) terhadap tingkat konsumsi dengan  nilai indeks 94,58. Sementara itu, konsumsi barang dan jasa pada triwulan  1-2017  menunjukkan peningkatan yang tidak terlalu signifikannaik tipis 1 poin dari triwulan sebelumnya menjadi 102,26.

B.      Perkiraan Ekonomi Konsumen Triwulan II-2017

ü  Konsumen di Provinsi Kepulauan Bangka Belitung optimis jika kondisi ekonomi triwulan II-2017 akan lebih baikdibandingkan triwulan I-2017Indeks Tendensi Konsumen (ITK) triwulan yang akan datang diperkirakan mencapai108,52, naik signifikan 10,18 poin dari triwulan ini.

ü  Peningkatan pendapatan rumah tangga yang cukup signifikan (nilai indeks sebesar 117,58) diperkirakan menjadi pemicu utama perbaikan kondisi  ekonomi triwulan yang akan datang.


Badan Pusat Statistik

Badan Pusat Statistik

Badan Pusat Statistik Kota Pangkalpinang (Statistics-Pangkalpinang City)Jl. Yos Sudarso

Telp (62-717) 422825

Faks (62-717) 422825

Mailbox : bps1971@bps.go.id

logo_footer

Tentang Kami

Manual

S&K

Daftar Tautan

Hak Cipta © 2023 Badan Pusat Statistik